Pengenalan Kehidupan Kampus Mahasiswa Univeristas (PK2MU)
Rangkaian Acara Jelajah Almamater Brawijaya (RAJA BRAWIJAYA)
“LASKAR 51”
Rangkaian Acara Jelajah Almamater Brawijaya (RAJA BRAWIJAYA)
“LASKAR 51”
1. Pengenalan Kehidupan Kampus Mahasiswa Univeristas (PK2MU) merupakan bagian dari program Universitas Brawijaya yang di amanahkan secara berkelanjutan oleh Panitia RAJA BRAWIJAYA, yang akan dilaksanakan pada tanggal 4 – 5 September 2013 danwajib di ikuti oleh seluruh mahasiswa baru angkatan 2013.
2. Dalam kegiatan Pengenalan Kehidupan Kampus Mahasiswa Universitas (PK2MU) peserta akan tebagi kedalam dua kelompok besar yaitu Keraton 1 dan Keraton 2.
3. Keraton 1 terdiri dari tediri dari cluster 1 – 7 pada hari pertama dan cluster 13 –19 pada hari kedua, sedangkan Keraton 2 terdiri dari cluster 8-12 pada hari pertama dan cluster 20 – 24 pada hari kedua. Setiap cluster terdiri dari 625 mahasiswa.
4. Peserta wajib berada serta berkumpul dengan kelompok / cluster nya pada pukul 05.30 WIB di lapangan rektorat Universitas